Agustus 9, 2024

NU dalam pusaran tambang: untung atau buntung

Zulfatun Mahmudah Pernyataan Ketua Umum PBNU terkait kebutuhan pendanaan untuk biayai organisasi merupakan hal biasa yang kerap diungkapkan oleh para pengurus organisasi. Menjadi tidak biasa bahkan mengundang kontroversi ketika cara yang ditempuh untuk menutupi pendanaan tersebut adalah dengan mengelola tambang. Keputusan tersebut seolah mengisyaratkan bahwa menambang adalah jalan untuk menyelamatkan kondisi keuangan organisasi. Jika demikian […]

Baca Selengkapnya →
Agustus 7, 2024

Menakar wacana ‘mashlahah’ tambang Ormas

Konsep ‘maslahah’ dalam dunia pertambangan harus bisa merepresentasikan dua kebaikan, yaitu lingkungan dan sosial. Keduanya membutuhkan tinjauan empirik berdasarkan realitas yang ada di industri pertambangan itu sendiri bukan sekedar analisis di atas kertas.

Baca Selengkapnya →
Home Maps Network Search