BIODIVERSITAS DAN JURNALISTIK LINGKUNGAN
Oleh : Mike Shanahan Tulisan ini menjelaskan mengapa berkurangnya biodiversitas akan menjadi sebuah cerita yang teramat penting dalam beberapa tahun ke depan. Hal ini telah memunculkan berbagai cara bagi para jurnalis untuk terus menambah hasil berita mereka dan membuatnya memiliki arti lebih bagi para pembacanya. Biodiversitas – keanekaragaman jenis gen, spesies, dan berbagai ekosistem di planet […]
