Perdagangan hiu diduga ilegal [2]: Modus pedagang kelabui regulator
Banyak perdagangan dan tangkapan hiu di Indonesia tidak terdeteksi dan ilegal. Pedagang main kucing-kucingan hindari peraturan.
Banyak perdagangan dan tangkapan hiu di Indonesia tidak terdeteksi dan ilegal. Pedagang main kucing-kucingan hindari peraturan.
Majelis Ulama Indonesia terbitkan fatwa mengharamkan perburuan dan perdagangan satwa. Bukan fatwa pertama. Parisadha Hindu telah memfatwakan yang serupa tentang penyu, dan Dalai Lama tentang harimau. Bagaimana hasil implementasi ekoteologi ini? Suara dari Kandang Schmutzer “Dikeluarkannya fatwa ini merupakan tonggak sejarah penting untuk mengawal langkah perbaikan, penyelamatan dan pelestarian lingkungan yang kian kritis,” ujar Ketua […]