Nelayan Kodingareng terancam krisis iklim dan penambangan pasir laut
Nelayan terpaksa beralih profesi atau melaut lebih jauh. Harapan mereka ada bantuan pemerintah termasuk pemecah ombak dan revisi zonasi penambangan.
Nelayan terpaksa beralih profesi atau melaut lebih jauh. Harapan mereka ada bantuan pemerintah termasuk pemecah ombak dan revisi zonasi penambangan.
Sejak pasir di Kepulauan Spermonde dikeruk, 1.043 nelayan Kodingareng sulit mencari ikan dan menderita kerugian hingga total Rp80,4 miliar.