Abu Raung ke Arah Bali, Bandara Ngurah Rai Ditutup 6 Jam
Maskapai penerbangan Lion Air harus membatalkan 35 penerbangan dari dan menuju Bandar Udara Ngurah Rai Bali. Musababnya, debu vulkanik Gunung Raung kembali mengganggu lalu lintas penerbangan di sekitar Bali. “Otoritas akan menutup bandara dari pukul 13.00-18.00 WIT,” ujar Direktur Umum Lion Air Edward Sirait melalui keterangan resminya, Rabu, 22 Juli 2015. Tak hanya maskapai induk […]
