Februari 14, 2014

Bandara Adisutjipto ditutup akibat erupsi Kelud

Bandara Internasional Adisutjipto Yogyakarta, Jumat, ditutup total akibat hujan abu dari letusan Gunung Kelud di Kediri, Jawa Timur. “Sejak penerbangan pertama tadi sekitar pukul 05.55 WIB, seluruh aktivitas penerbangan ditutup total,” kata Humas PT Angkasa Pura I Cabang Bandara Internasional Adisutjipto Yogyakarta, Faizal Indra. Baca berita selengkapnya di Antara.  

Baca Selengkapnya →
Januari 12, 2014

Kera Menyerbu Lahan Pertanian

Musim hujan yang datang terlambat diduga menjadi penyebab utama terjadinya sejumlah serangan kera ekor panjang beberapa pekan terakhir di beberapa lahan pertanian di Kecamatan Ponjong, Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta. “Kera-kera ini menyerang lahan pertanian warga karena sumber makanan di atas perbukitan sudah habis, banyak tanaman mengering karena tak ada hujan,” kata Camat Ponjong Haryo Ambar […]

Baca Selengkapnya →
Home Maps Network Search