Indonesia Belum Miliki Lembaga Hitung Emisi Gas Rumah Kaca
Banda Aceh, Acehterkini.com – Staf Khusus Presiden Bidang Perubahan Iklim, Agus Purnomo mengatakan dalam 2-3 tahun ke depan, aksi untuk penurunan emisi bisa dievaluasi untuk diperbaiki. Hal tersebut disampaikannya dalam acara Pertemuan Nasional Society of Indonesia Environmental Journalist (SIEJ) di Jakarta, Jumat. Sedangkan kualitas aksi program penurunan emisi GRK yang dilakukan di daerah bisa berbeda […]
