Juli 5, 2010

PERGESERAN MUSIM BAHAYAKAN SEKTOR PERTANIAN

Jakarta – Pergeseran musim akibat perubahan iklim menjadi bahaya utama yang akan mengancam sektor pertanian.Sebab semakin singkat atau semakin panjangnya sebuah musim pasti diikuti pula oleh pergeseran pola tanam. Namun dampak tersebut, dibantah telah terjadi akhir-akhir ini.   Manager Kebijakan Advokasi dan Kampanye dari Oxfam International, Roysepta Abimanyu, Senin (5/7), menjelaskan bahwa potensi hujan yang lebih […]

Baca Selengkapnya →
Juli 3, 2010

APA YANG MEMBUAT ARTIKEL LINGKUNGAN MENJADI MENARIK

Sebuah artikel lingkungan yang menarik, baik untuk media cetak atau media lain setidaknya harus memiliki beberapa indikator didalamnya.  Termasuk informasi dan pemikiran baru, relevan, bersifat ilmiah, dan seimbang. Informasi baru merupakan elemen penting dari semua berita, dan informasi teranyar itu harus diletakkan di paragraf atas. Keinginan yang kuat akan membuat wartawan tersebut berusaha menemukan cara baru […]

Baca Selengkapnya →
Juli 2, 2010

PERBURUAN MAMMOTH BUKTI PEMICU PEMANASAN GLOBAL

Jakarta – Fakta teranyar menyebutkan bahwa kepunahan Mammoth (sejenis gajah purba) karena perburuan pada 15.000 tahun yang lalu, telah menjadi pemicu dimulainya proses pemanasan global. Selain karena faktor alami pada akhir zaman es, kepunahan Mammoth juga dipicu oleh ulah manusia sendiri. Pemanasan global (global warming) merupakan proses yang terjadi secara berangsur-angsur dan dimulai selama ratusan atau […]

Baca Selengkapnya →
Juni 30, 2010

SISTEM MRV DIKEJAR SEBELUM COP 16

Jakarta – Dewan Nasional Perubahan Iklim (DNPI) saat ini tengah mengerjakan crash program sistem MRV (Measurable, Reportable, dan Verifiable). Direncanakan akan tersedia sebelum COP 16 di Cancun, Meksiko, November 2010 mendatang. Pernyataan tersebut disampaikan oleh mantan Menteri Lingkungan Hidup RI periode 2004 – 2009 yang kini menjabat sebagai Ketua Harian DNPI, Rachmat Witoelar, saat berlangsungnya Meet the Experts Program SIEJ-AJI dengan tema […]

Baca Selengkapnya →
Juni 30, 2010

PEMERINTAH OPTIMIS 26 PERSEN PENURUNAN EMISI GRK INDONESIA TERCAPAI

Pada KTT perubuhan iklim (Cop 15) di Kopenhagen, Indonesia berkomitmen untuk menurunkan emisi sebesar 26 persen. Untuk mewujudkan komitmen tersebut, pengendalian kerusakan hutan menjadi porsi utama yang harus dilakukan. Demikian dikatakan oleh Ketua Harian Dewan Nasional Perubahan Iklim (DNPI), Rahmat Witoelar dalam diskusi dengan SIEJ-AJI yang bertemakan Langkah Konkrit Penurunan Emisi di Jakarta, Rabu (29/06). Menurut […]

Baca Selengkapnya →
Juni 29, 2010

BISAKAH PEMULIAAN TANAMAN BANTU ADAPTASI PERUBAHAN IKLIM?

Jakarta – Pemuliaan tanaman bisa menjadi solusi bagi para petani untuk beradaptasi terhadap dampak perubahan iklim. Pemuliaan tanaman dilakukan melalui persilangan, seleksi, dan mutasi terhadap beberapa jenis tanaman agar tahan terhadap kekeringan. Namun resiko kesepadanan terhadap lingkungan sekitar juga patut dicermati, agar tak menimbulkan bahaya dimasa depan. Guru besar Fakultas Pertanian Universitas Islam Kadiri (Uniska) Kediri, […]

Baca Selengkapnya →
Juni 28, 2010

TBI BERI DANA SERTIFIKASI HPH DI INDONESIA

Program sertifikasi hutan di Indonesia semakin berkembang. Hal ini menandakan angin segar bagi sektor kehutanan di Indonesia, paska diberlakukannya dua tahun moratorium hutan alam dan faktor penting lainnya. Lebih dari itu, tahun ini adalah menjadi hal yang penting bagi kelangsungan hutan di Indonesia. Pasalnya, pada tahun 2010 ini. Lahir sebuah program baru yang akan menyelamatkan […]

Baca Selengkapnya →
Juni 27, 2010

UJI EMISI AKAN DIBERLAKUKAN UNTUK SEPEDA MOTOR

Jakarta – Indeks kualitas lingkungan di Pulau Jawa diindikasikan paling buruk dibandingkan dengan wilayah lainnya di Indonesia. Hal tersebut diperkirakan karena makin tingginya pemakaian sepeda motor. Uji emisi akan diberlakukan untuk sepeda motor, bila kualitas lingkungan tak banyak berubah pada masa mendatang. Deputi Bidang Komunikasi Lingkungan dan Pemberdayaan Masyarakat Kementerian Lingkungan Hidup (KLH), Sudariyono mengatakan, bahwa […]

Baca Selengkapnya →
Juni 24, 2010

REFORESTASI GUNUNG GEDE ATAS PERMINTAAN MASYARAKAT

Sukabumi- Reforestasi di kawasan Taman Nasional Gede Pangrango (TNGP) didasari atas kemauan masyarakat. Terbukti dengan berbagai aneka ragam jenis tumbuhan yang ditanam. Demikian kesimpulan yang didapatkan, setelah melakukan tinjauan lapangan di acara Green Wall Program yang dilakukan Balai TNGP, Conservation Internasional Indonesia (CII) dan Daikin di Nagrak, Sukabumi, Kamis (24/6). Dalam pelaksanaannya, program reforestasi tersebut […]

Baca Selengkapnya →
Juni 23, 2010

2020 HUTAN SUMATERA DITARGETKAN CAPAI 40 PERSEN

Jakarta – Menjaga kelestarian hutan di Sumatera tidak mungkin dilakukan secara sepihak. Untuk mendukung kerjasama berbagai pihak, Selasa (22/6) diluncurkan sebuah lembaga dana bernama Sumatera Sustainability Fund (SSF), yang akan membantu pencapaian target hutan Sumatera menjadi 40 persen sampai tahun 2020 nanti. Program ini, kata Direktur Eksekutif SSF Sri Mariati merupakan lembaga pendukung peta jalan untuk […]

Baca Selengkapnya →
Home Maps Network Search